namun kali ini saya akan memberikan informasi mengenai Harga Xiaomi 3 Prime, untuk para pecinta android smarthphone ini saya kira cocok untuk anda yang memiliki budget menengah tapi ingin memiliki smarthphone yang memiliki spesifikasi mumpuni.
Xiaomi Redmi 3 Prime ini sudah didukung jaringan 4G LTE dan menggunakan OS Android terbaru yaitu 6.0 (Marshmallow) , smarthphone ini meiliki ukuran layar 5.0 inch IPS LCD beresolusi HD dan sudah dibekali processor Snapdragon 616 Octa-Core 1,5 GHz.
Dari segi penyimpanan , Xiaomi Redmi 3 Prime ini memiliki kapasitas penyimpanan memori internal 32GB RAM3GB.
Kamera utama 13 dan dikamera depan sebesar 5MP , untuk baterai tidak perlu diragukan lagi , smartphone ini memiliki kapasitas baterai sebesar 4.100mAh
Kelebihan dan Kekurangan Dari Xiaomi Redmi 3 Prime
Kelebihan Xiaomi Redmi 3 Prime- Harga sangat terjangkau untuk spesifikasi smartphone seperti ini
- Tampilan yang simple membuat smartphone ini seperti smartphone premium kelas atas
- Layar sudah dilapisi menggunakan Dragon Trail Glass
- Support Jaringan 4G LTE dan sudah mendukung Dual Sim Stanby
- Sudah dilengkapi fitur smartphone terbaru yaitu Fingerprint Scanner
- Menggunakan Processor Snapdragon 616 Octa-Core 1,5 GHz
- RAM yang berkapasitas hingga 3GB dan Memori Internal yang sudah berkapasitas 32GB
- Kamera Belakang yang sudah dilengkapi dengan fitur f/2/2, phase-detection autofocus yang beresolusi 13 MP mampu merekam video full HD 1080p@30fps
- Kamera Depan memiliki resolusi 5MP
- Baterai yang sudah berkapasitas 4.000mAh dan sudah menggunakan fitur Fast Charging
- Xiaomi Redmi 3 Prime miliki 3 pilihan warna seperti Gold, Gray dan yang terkahir Silver
Kekurangan Xiaomi Redmi 3 Prime
- Dibagian Slot SIM2 menyatu dengan tempat slot MicroSD
- Baterai Non-removable
Harga Xiaomi Redmi 3 Prime
Xiaomi membandrol smartphone garang ini di indonesia untuk Update Harga Terbaru Xiaomi Redmi 3 Prime Rp 2,300,000
0 Response to "Harga Xiaomi Redmi 3 Prime Terbaru"
Post a Comment